Begini Cara Dapat Centang Biru Instagram yang Mudah dan Cepat

0
Cara Dapat Centang Biru Instagram

Jika anda penasaran cara dapat centang biru Instagram? maka anda tepat berada di artikel ini dimana kali ini kami akan membagikan cara mudah dan cepat untuk mendapatkannya.

Apakah anda pengguna aktif instagram dan ingin mendapatkan centang biru pada akun anda? dengan demikian, pastinya akan membuat anda bangga dengan follower anda dimana centang biru biasanya merujuk pada sosok yang populer, terkenal, atau akun yang telah terverifikasi diantara jutaan akun-akun “biasa” instagram yang tidak mendapatkan centang biru.

Pastinya akan menarik apabila konten yang anda bagikan dilihat pengguna lain dengan username centang biru anda. Bisa saja akun anda dianggap seorang artis, atau public figure terkenal oleh pengguna IG lainnya dan pastinya akan seru bukan? Itulah salah satu keuntungan memiliki akun IG dengan centang biru dimana akun anda akan mudah dikenali.

Bagi yang ingin mengetahui cara dapat centang biru Instagram, maka anda tepat berada di artikel ini dimana anda bisa menyimak panduannya sebagai berikut.

Cara Dapat Centang Biru Instagram

Cara Dapat Centang Biru Instagram

Simak panduan cara mendapatkan centang biru Instagram yang mudah dan cepat untuk anda simak sebagai berikut.

  • Pertama, anda bisa buka aplikasi Instagram di perangkat yang anda gunakan.
  • Masuk ke akun Instagram
  • Klik menu tiga garis horizontal yang terletak di pojok kanan atas layar
  • Klik menu pengaturan
  • Klik menu akun
  • Gulir ke bawah dan klik menu minta verifikasi
  • Isi formulir verifikasi dengan data diri yang sesuai identitas resmi mulai dari nama lengkap hingga kategori akun.
  • Dan anda bisa klik kirim

Setelah anda mengirimkan permintaan verifikasi, maka anda perlu menunggu balasan dari Instagram melalui notifikasi dimana proses ini bisa memakan waktu beberapa hari hingga minggu. Apabila permintaan diterima, akun akan mendapatkan centang biru di samping nama anda. Tapi, apabila permintaan anda ditolak, jangan kuatir sebab anda dapat mengajukan permintaan verifikasi kembali setelah 30 hari.

Baca juga  Begini Cara Download Aplikasi Berbayar Jadi Gratis di Android Tanpa Root

Cara Dapat Centang Biru Instagram Berbayar

Bagi anda yang tidak bisa mendapatkan centang biru secara gratis, Instagram memberikan cara lain untuk mendapatkan lencana biru tersebut dimana dengan layanan Meta Verified anda bisa mendapatkan centang biru dengan berlangganan.

Anda harus membayar biaya langganan sebesar Rp100 ribu hingga Rp130 ribu per bulannya. Berikut ini cara berlangganan centang biru:

  • Buka aplikasi Instagram
  • Klik log profil di pojok kanan bawah
  • Lalu ketuk tiga garis di pojok kanan atas
  • Pilih Verifikasi Meta
  • Setelah setuju dengan syarat dan ketentuannya, cukup tekan Berlangganan
  • Klik Daftar
  • Jika sudah setuju, silahkan Bayar Sekarang dan pilih metode pembayaran
  • Klik opsi ‘Berlangganan’. Setelah berlangganan Meta Verified, anda harus memverifikasi identitas kalian untuk mengaktifkan langganan.
  • Selesaikan proses verifikasi dan menggunggah kartu identitas
  • Perbarui nama
  • Klik Simpan
  • Pilih jenis kartu identitas
  • Klik Berikutnya
  • Baca rekomendasi untuk konfirmasi kartu identitas, lalu ketuk ‘Ambil gambar’
  • Konfirmasi bahwa informasi yang ada di kartu identitas sudah terlihat, lalu ketuk Berikutnya
  • Ambil foto bagian belakang kartu identitas anda
  • Konfirmasi bahwa informasi terlihat jelas, lalu klik Kirim
  • Setelah selesai mengunggah kartu identitas, klik Selesai

Demikian informasi cara dapat centang biru Instagram yang mudah dan cepat untuk anda coba untuk membuat akun anda terverifikasi dan berbeda dengan akun IG biasa. Semoga berguna dan bermanfaat.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *